Download E-Book Pemrograman Web




Post yang kedua ini saya akan membagikan kepada anda E-Book Pemrograman Web.
Pada Semester Pertama, anda akan berkenalan dengan web dan HTML. Apa itu web, apa itu HTML. Apa ada profesi yang berkenaan dengan web. Bagaimana tampilan web, mulai dari suara, gambar, video, dan lain-lain. Selanjutnya anda akan mengenal dan mempelajari bagaimana membuat baris (listing), tabel, dan form.

Selanjutnya pada semester kedua, anda akan mempelajari komponen untuk form, seperti pengisian teks, pilihan ganda, kotak cek / kotak centang, pengisian teks panjang. Selain itu, anda juga akan mempelajari tentang JavaScript dan CSS. Serta anda akan belajar Logika, Algoritma, yaaa semacam perumusan dalam web. Dan satu lagi ! Anda akan mempelajari OOP (Object Oriented Programming) yang dalam bahasa indonesia berati Pemrograman Berorientasi Objek.

Tanpa perlu panjang lebar lagi, silahkan download bukunya pada link dibawah ini.

Semester 1
http://adf.ly/1asVSe
 Semester 2
 http://adf.ly/1asVSe

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »